Tutorial Service Printer Canon Ip2770 Average ratng: 3,9/5 7561 reviews

. Jika printer Canon Pixma IP 2770 anda menemui error 5B00, eror ini ditandai dengan blinking, lampu hijau dan orange berkedip secara bergantian. Hal itu menandakan bahwa printer Canon Pixma Anda perlu dilakukan reset chipset Eepromnya. Printer keluaran canon seri IP2770 ini memang printer yang banyak digunakan orang karena harganya yang murah, onderdil yang gampang dicari tapi harga cartridgenya mahal banget. Langsung saja tanpa basa basi lagi, troubleshoot cara mengatasi error 5B00 pada printer canon IP2770 menggunakan software resetter v3400 pada artikel kali ini semoga dapat membantu sobat semua dalam mengatasi permasalahan pada printer sobat. Berikut Cara Reset Printer Canon IP2770 (mengatasi Error 5B00 Printer Canon):.

  1. Canon Ip2772 Printer Driver Download
  2. Canon Ip2770

Nah Gan,,,kali ini nie,,gua akan bahas masalah reset printer lagi,tapi kali ini merk/tipenya adalah Canon Pixma IP1980, Biasanya tanda. Tutorial cara memperbaiki printer yang rusak Canon iP2770, yaitu tidak mau keluar tinta atau terjadi penyumbatan di head cartridge nya karena jarang digunakan.

Ip2770

Canon Ip2772 Printer Driver Download

Siapkan software resetter untuk type Canon. Resetter Printer Canon dapat Anda download disini:.

Canon Ip2770

Pastikan printer dalam kondisi power off (mati) dan kabel power terpasang dengan baik di printer dan sumber listrik. Tekan dan tahan tombol RESUME, kemudian tekan dan tahan tombol POWER, lepaskan tombol RESUME, kemudian tekan tombol RESUME 5 (lima) kali. Pada saat menekan tombol resume yang terakhir, lepaskan tombol power dan resume secara bersamaan. Selama proses ini lampu hijau dan orange akan menyala bergantian dan diakhiri dengan lampu orange. Jangan sampai salah hitung pastikan tombol RESUME anda tekan LIMA KALI, karena akibatnya reset printer akan gagal, dan kemungkinan harus ganti IC EEPROM. Lampu led akan blink sebentar kemudian akan nyala warna HIJAU. Komputer akan mendeteksi hardware printer baru, pada tahap ini abaikan saja.

Extract software resetter yang sudah Anda download. Siapkan 2 kertas di printer, boleh kertas baru ataupun bekas untuk print waktu proses reset printer. Jalankan program resetter. Service Tool V1074 Service Tool V3400.

Pada saat tombol main diklik, printer berproses kemudian akan mencetak 1 lembar bertuliskan ” D=000.0 “. Kemudian tekan tombol EEPROM Clear. Lalu tekan EEPROM untuk mencetak hasil print out dari EEPROM. jika sudah berhasil mencetak dan salah satu barisnya bertuliskan ” TPAGE(TTL=00000 ) ” maka Eeprom printer Anda sudah berhasil di reset ke titik 0.

Matikan printer dengan menekan tombol POWER. Selesai, printer bisa digunakan normal kembali seperti semula. Baca juga: Cara Tercepat Reset Printer Canon MP287.